5 Fakta Makanan di Coachella, Harganya Sangat Mahal Capai Jutaan
Makanan

5 Fakta Makanan di Coachella, Harganya Sangat Mahal Capai Jutaan

Koranriau.co.id- Jakarta – Festival musik Coachella tengah berlangsung. Selain pengisi acaranya, tenant makanan dan minuman di sana juga menarik perhatian. Terlebih muncul protes mahalnya harga makanan di Coachella. Coachella berlangsung akhir pekan ini, 11-13 April dan akhir pekan depan yaitu 18-20 April 2025. Bertempat di Empire Polo Club in Indio, California, festival musik tahunan ini […]