Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — PT PLNĀ (Persero) memastikan pasokan listrik aman untuk memenuhi permintaan periode libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru). Bahkan, cadangannya jauh di atas perkiraan kebutuhan. Direktur Utama Transmisi PLN Evy Haryadi dalam kunjungannya Bersama Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Direktur Keuangan PLN Sinthya Roesly mengungkapkan sistem kelistrikan […]
Tag: Posko
Tinjau Kesiapan Posko Nataru 20242025 di Jawa Tengah, Wamen PU Petugas Posko Harus Siaga
Koranriau.co.id- Pemeriksaan kelayakan kendaraan jenis Bus di gerbang keluar Tol Ciawi, Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (21/12/2024).(Antara) DI sela-sela kunjungan kerjanya ke Jawa Tengah, Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti meninjau salah satu posko yang disiapkan Kementerian PU dalam rangka mendukung kelancaran arus mudik Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, yaitu Posko Nataru […]
Aktifkan Posko Bencana, Lamongan Siap Hadapi Banjir Luapan Bengawan Solo
Koranriau.co.id- Bupati Lamongan Yuhronur Efendi memeriksa kesiapan personel dan peralatan untuk mengantisipasi bencana akibat cuaca ekstrem dan luapan Sungai Bengawan Solo.(MI/M Yakub) POS Komando (Posko) bencana alam di sepanjang bantaran sungai Bengawan Solo di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, telah diaktifkan. Pemerintah Kabupaten Lamongan juga menyiapkan personel beserta sarana dan prasarana dalam menghadapi ancaman bencana […]
Dukungan Telkomsel di Pilkada 2024, Infrastruktur hingga Posko Siaga
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Telkomsel sebagai perusahaan telekomunikasi digital terdepan di Indonesia turut ambil peran mendukung kelancaran gelaran pemilihan kepala daerah (Pilkada) Serentak 2024 yang berlangsung pada 27 November lalu. Dukungan tersebut diwujudkan melalui kehadiran infrastruktur yang memadai di 657 titik keramaian atau Point of Interest (PoI) di seluruh Indonesia, termasuk di Kantor KPU, […]
Posko kesehatan gratis layani penyintas erupsi Gunung Lewotobi
Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Pemerintah memastikan ketersediaan layanan bagi pengungsi erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki terpenuhi dari segala aspek termasuk dari sisi kesehatan dengan penyediaan posko kesehatan siaga gratis yang terbuka setiap hari untuk masyarakat yang membutuhkan pelayanan. Posko Kesehatan Poslap Eputobi menjadi salah satu layanan kesehatan yang tersedia dan telah dimanfaatkan oleh para pengungsi untuk […]