Kesehatan

Praktisi kesehatan sebut obat tramadol jadi pemicu remaja berkelahi

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Praktisi kesehatan masyarakat dr. Ngabila Salama menyebut obat tramadol (golongan obat daftar G) sebagai salah satu penyebab remaja kecenderungan terlibat dalam tawuran atau perkelahian. “Tramadol dapat berdampak buruk pada remaja, menjadi kecenderungan tawuran atau perkelahian remaja karena efek agresivitas dan adiksi dari tramadol,” kata Ngabila kepada ANTARA di Jakarta, Rabu. Kepala […]

GM jual saham pabrik baterai EV ke LG Energy Solutions
Teknologi

GM jual saham pabrik baterai EV ke LG Energy Solutions

Koranriau.co.id- General Motors (GM) telah menandatangani kesepakatan untuk menjual sahamnya di pabrik baterai kendaraan listrik (EV) yang hampir selesai di Lansing. General Motors (GM) telah menandatangani kesepakatan untuk menjual sahamnya di pabrik baterai kendaraan listrik (EV) yang hampir selesai di Lansing, Michigan, kepada mitra joint venture mereka, LG Energy Solution dari Korea Selatan. Dilansir dari […]

Kesehatan

Bahaya penggunaan jarum tajam pada penularan penyakit HIV/AIDS

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Praktisi kesehatan masyarakat dr. Ngabila Salama mengingatkan bahaya dari penggunaan jarum tajam yang berkaitan pada penularan penyakit HIV/AIDS. “Berhati-hati terhadap jarum tajam dan jarum tumpul sangat penting untuk mencegah penularan HIV/AIDS, karena HIV dapat menyebar melalui kontak langsung dengan darah yang terkontaminasi,” kata Ngabila kepada ANTARA di Jakarta, Rabu. Ngabila mengatakan […]

Jangan Lakukan 7 Hal Ini Saat Sedang Makan di Jamuan Bisnis
Makanan

Jangan Lakukan 7 Hal Ini Saat Sedang Makan di Jamuan Bisnis

Koranriau.co.id- Jakarta – Jamuan bisnis sering kali diselenggarakan saat makan siang atau makan malam. Dalam jamuan ini hindari melakukan kesalahan berikut agar tetap terlihat profesional dan elegan. Kamu mungkin sering menghadiri jamuan makan siang atau makan malam untuk kepentingan bisnis. Acara ini biasanya bersifat formal sehingga penting untuk mempraktikkan berbagai etiket, mulai dari etiket berbusana, […]

Kesehatan

Depresi dan kurang tidur dapat picu hingga perparah nyeri haid

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Nyeri haid parah dapat memengaruhi suasana hati dan kesejahteraan mental seorang wanita. Namun, sebuah studi baru mengungkapkan fakta mengejutkan, depresi mungkin menjadi pemicu nyeri haid parah, dan kurang tidur dapat memperburuk kondisinya. Dikutip dari Medical Daily, Rabu, Dismenore, atau nyeri haid parah, dialami sekitar 15 persen wanita dan biasanya terjadi menjelang […]

Tepung Tapioka Terbuat dari Apa? Ini Manfaat dan Kegunaannya
Makanan

Tepung Tapioka Terbuat dari Apa? Ini Manfaat dan Kegunaannya

Koranriau.co.id- Jakarta – Tepung tapioka merupakan salah satu jenis tepung yang banyak digunakan dalam berbagai olahan makanan. Meski warnanya sama-sama putih seperti tepung pada umumnya, tapi tepung tapioka terbuat dari bahan dasar yang berbeda dari tepung lainnya. Tepung yang juga disebut tepung kanji ini umumnya digunakan sebagai campuran pembuatan kerupuk, siomay, atau kue-kue basah. Nah, […]

Kesehatan

Pilihan pengobatan apendisitis pada anak

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Bagi orang tua dan penyedia layanan kesehatan yang mempertimbangkan antara operasi dan antibiotik untuk mengobati apendisitis sederhana pada anak, sebuah studi terbaru memberikan wawasan menarik. Apendektomi adalah prosedur bedah yang biasanya direkomendasikan untuk pasien dengan apendisitis, kondisi yang menyebabkan peradangan dan infeksi pada usus buntu, sehingga menimbulkan nyeri perut yang hebat, […]