Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Pertamina (Persero) kembali menorehkan prestasi di kancah internasional dengan meraih dua penghargaan dalam ajang AMEC Global Communication Effectiveness Awards 2025. Penghargaan ini menjadi bukti keberhasilan Pertamina dalam menerapkan komunikasi yang efektif, berdampak, dan terukur secara global. Fungsi Corporate Secretary PT Pertamina (Persero) berhasil mendapatkan Peringkat Emas (Gold Award) […]

