Koranriau.co.id- Jakarta – Kerupuk telah menjadi bagian dari budaya kuliner Indonesia. Makanan pelengkap yang renyah ini ternyata sudah ada sejak abad ke-9. Begini sejarahnya! Kerupuk merupakan makanan ringan yang bertekstur renyah. Biasanya dikonsumsi sebagai camilan atau sebagai pelengkap untuk makan nasi dan lauk-pauk. Kerupuk juga populer menjadi bahan lomba 17 Agustus di mana peserta berlomba […]
Tag: Bahan
Dapur Bersih Tanpa Bahan Kimia, Manfaatkan Lemon untuk 10 Hal Ini
Koranriau.co.id- Galeri Foto Andi Annisa Dwi R – detikFood Minggu, 03 Agu 2025 06:01 WIB Jakarta – Lemon terkenal dengan manfaatnya sebagai pembersih dan penyegar alami. Untuk dapur, kamu bisa pakai lemon untuk bersihkan blender hingga bikin wangi talenan! Artikel ini merupakan Rangkuman Ulang Dari Berita : https://food.detik.com/foto-kuliner/d-8041609/dapur-bersih-tanpa-bahan-kimia-manfaatkan-lemon-untuk-10-hal-ini
Kulkas Anti Bau Apek, Coba Manfaatkan 5 Bahan Ini
Koranriau.co.id- Jakarta – Kulkas yang penuh berbagai macam makanan bisa menimbulkan bau kurang sedap. Untuk menghindari baunya, coba gunakan 5 bahan ini. Kulkas yang tidak teratur dan penuh sisa makanan bisa menyebabkan kulkas jadi kotor. Bau apek hingga bau busuk juga bisa muncul akibat makanan basi, makanan tumpah, atau kelembapan berlebih. Memiliki kulkas dengan kondisi […]
Meski Hanya Nasi dan Ikan, Sushi Bisa Jadi Tak Halal karena Bahan Ini
Koranriau.co.id- Jakarta – Sushi merupakan makanan khas Jepang yang mendunia. Hidangan ini terkenal menggunakan irisan daging ikan dan aneka seafood lainnya. Ternyata sushi belum tentu halal. Sushi yang awalnya hanya eksis di Jepang, kini sudah menjadi makanan mendunia yang digemari di berbagai negara. Salah satunya di Indonesia di mana restoran sushi menjamur, dari skala resto […]
Restoran Mie Jadi Bahan Perbincangan Usai Wajibkan Pelanggan Beri Tip
Koranriau.co.id- Jakarta – Sebuah restoran mie di Seoul, Korea Selatan menuai kontroversi karena terkesan memaksa minta tip untuk biaya makan karyawan. Begini klarifikasi restoran! Budaya memberi tip untuk pelayan restoran di setiap negara selalu berbeda-beda. Di beberapa negara Asia, tip diberikan secara sukarela tanpa paksaan dan bukan sebuah kewajiban. Tip diberikan sebagai bentuk menghargai dan […]
Unik! Sup Pedas Ternyata Makin Enak Pakai Bahan Manis Ini
Koranriau.co.id- Jakarta – Seorang wanita membagikan resep andalan di balik hidangan sup pedasnya. Namun resepnya justru dianggap aneh karena pakai bahan manis ini. Beberapa orang suka membagikan resep makanan andalan mereka. Mereka berharap resepnya bisa diikuti dengan mudah dan disukai. Sayangnya tidak semua resep diterima dengan mudah. Perbedaan kecil atau hal unik bisa membuat resep […]
Bahlil Sebut RI Hanya Impor Bahan Baku dari AS
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia buka suara soal barang impor asal Amerika Serikat (AS) yang dikenakan tarif 0 persen alias bebas masuk ke Indonesia. Menurutnya, komoditas yang diimpor dari AS hanya berupa bahan baku pangan dan LPG. Impor dari AS juga tidak sebesar ekspor RI ke […]
Hanya Pakai 1 Bahan, Sandwich Tuna Bisa Lebih Creamy
Koranriau.co.id- Jakarta – Sandwich tuna bisa menjadi ide bekal yang lezat. Jika ingin tekstur lebih creamy tanpa mayones, kamu bisa menggunakan buah yang termasuk jenis ‘superfood’ ini. Untuk inspirasi bekal atau sarapan praktis, kamu bisa membuat sandwich yang lezat. Isinya bisa dikreasikan sesuai selera, jika ingin tambahan protein cocok menambahkan daging tuna suwir. Tuna suwir […]
Bos Bapanas Akui Zero ODOL Bisa Kerek Harga Bahan Pokok
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengakui kebijakan Zero Overdimension Overload (ODOL) bisa menyebabkan kenaikan harga bahan pokok. Hal ini lantaran meningkatnya biaya logistik akibat pengetatan aturan truk angkutan barang yang selama ini kerap membawa muatan melebihi kapasitas yang ditentukan. “Memang konsekuensinya pada saat kita menertibkan kendaraan, utamanya untuk […]
Kementerian ESDM Godok Aturan Olah Uranium untuk Bahan Baku PLTN
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian ESDM tengah menyiapkan aturan untuk mengolah bahan radioaktif seperti uranium yang ditemukan di Kalimantan Barat menjadi bahan baku Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN). Dalam Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2025-2034, PLN mencatat ada potensi energi nuklir berupa uranium/thorium sebesar 24.112 ton di Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat. “Ini kita lagi […]