Koranriau.co.id- Jakarta – Seorang chef ramen di Prefektur Aomori, Jepang, menjadi sorotan usai tetap melanjutkan menyiapkan makanan meski baru saja diserang seekor beruang. Begini kisah uniknya. Dilansir dari South China Morning Post (24/12/2025), insiden tersebut terjadi pada 9 November sekitar pukul 05.00 waktu setempat. Awalnya, pria 57 tahun itu tengah mempersiapkan bahan masakan di area […]

