Koranriau.co.id- Jakarta – Buah bit merah atau dikenal dalam bahasa Inggris beetroot, termasuk dalam umbi yang kaya akan serat dan kandungan nutrisi penting untuk kesehatan tubuh. Buah bit punya warna merah yang mencolok, dikenal sebagai salah satu superfood dengan kandungan nutrisi seperti serat, vitamin, mineral, dan antioksidan. Rasanya memang unik, dengan rasa khas umbi dan […]