Dirut Baru Bulog Berstatus TNI Aktif
Ekonomi

Dirut Baru Bulog Berstatus TNI Aktif

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Direktur Utama Perum Bulog Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya mengaku masih aktif di militer. Di militer, ia menjabat sebagai Asisten Teritorial Panglima TNI Angkatan Darat. “Ya masih aktivitas, iya (Prajurit aktif),” katanya saat ditemui di Kantor Kementerian Pertanian, Jakarta Selatan, Minggu (9/2) dikutip Detikfinance. Bos baru Bulog ini diangkat menjadi dirut […]

Bulog Janji Tuntaskan Perintah Serap 3 Juta Ton Gabah hingga April
Ekonomi

Bulog Janji Tuntaskan Perintah Serap 3 Juta Ton Gabah hingga April

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Direktur Utama (Dirut) Perum Bulog Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya berjanji menuntaskan perintah Presiden RI Prabowo Subianto untuk menyerap 3 juta ton gabah dalam dua bulan atau hingga April mendatang. Novi mengatakan Bulog sudah menyerap 45 ribu ton gabah hingga saat ini. Dia yakin serapan gabah akan meningkat dalam waktu dekat. […]

Mendag Minta Bulog Cs Tambah Pasokan Minyakita Jelang Ramadhan
Ekonomi

Mendag Minta Bulog Cs Tambah Pasokan Minyakita Jelang Ramadhan

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso meminta Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Pangan seperti Perum Bulog dan ID Food menambah pasokan minyak goreng merek Minyakita mulai Februari 2025 guna menekan harga yang masih tinggi di beberapa daerah. Intervensi ini dilakukan setelah pemerintah menemukan titik-titik dengan harga Minyakita di atas Harga Eceran Tertinggi […]

Profil Novi Helmy Prasetya, Mayjen yang Kini Jabat Dirut Bulog
Ekonomi

Profil Novi Helmy Prasetya, Mayjen yang Kini Jabat Dirut Bulog

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir resmi mengangkat Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya sebagai Direktur Utama Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Perum Bulog). Keputusan ini tertuang dalam Keputusan Menteri BUMN Nomor: SK-30/MBU/02/2025 yang diterbitkan pada 7 Februari 2025. Novi Helmy Prasetya lahir pada 10 November 1971 di Bangkalan, […]

Erick Angkat Mantan Asisten Teritorial Panglima TNI Jadi Bos Bulog
Ekonomi

Erick Angkat Mantan Asisten Teritorial Panglima TNI Jadi Bos Bulog

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengangkat Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya menjadi Direktur Utama Perum Bulog. Keputusan tersebut tertuang dalam Keputusan Menteri BUMN Nomor: SK-30/MBU/02/2025 tanggal 7 Februari 2025, yang mengakhiri pengabdian Wahyu Suparyono sebagai Direktur Utama dan Iryanto Hutagaol sebagai Direktur Keuangan Perum Bulog. “Selama […]

Prabowo Alihkan Anggaran Bantuan Pangan untuk Suntik Bulog
Ekonomi

Prabowo Alihkan Anggaran Bantuan Pangan untuk Suntik Bulog

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintahan Prabowo Subianto mengalihkan anggaran Bantuan Pangan kepada Perum Bulog untuk menyerap 3 juta ton beras dari petani. Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan keputusan itu diambil untuk memastikan stabilitas harga gabah di tingkat petani serta menjaga ketahanan pangan nasional. Arief menegaskan fokus utama pemerintah saat ini adalah […]

Bulog Akui Serapan Beras Masih Jauh dari Target Prabowo 3 Juta Ton
Ekonomi

Bulog Akui Serapan Beras Masih Jauh dari Target Prabowo 3 Juta Ton

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Divisi Hubungan Kelembagaan Perum Bulog Epi Sulandri mengakui serapan beras yang dilakukan Bulog masih jauh dari 3 juta ton atau target yang ditetapkan tahun ini. Epi mengatakan jumlah gabah yang sudah diserap Bulog baru berkisar di angka belasan ribu ton. Angka itu merupakan hasil serapan hingga akhir Januari 2025. “Sebagai informasi, bahwa […]

Bulog Punya Rp39 T untuk Serap 3 Juta Ton Beras
Ekonomi

Bulog Punya Rp39 T untuk Serap 3 Juta Ton Beras

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Perum Bulog disebut memiliki anggaran sebesar Rp39 triliun untuk menyerap setidaknya 3 juta ton beras selama puncak panen raya pada Februari, Maret, dan April 2025. Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan alias Zulhas mengungkapkan anggaran tersebut terdiri dari Rp23 triliun yang sudah dikantongi Bulog dan tambahan Rp16,6 triliun yang baru disepakati dalam rapat […]

Bulog Dapat Anggaran Rp16 T Buat Serap 3 Juta Ton Beras
Ekonomi

Bulog Dapat Anggaran Rp16 T Buat Serap 3 Juta Ton Beras

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah menyiapkan anggaran Rp16 triliun bagi Perum Bulog untuk menyerap 3 juta ton gabah setara beras hingga April 2025. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meminta Bulog segera menyerap gabah petani sesuai Harga Pembelian Pemerintah (HPP) guna menjaga stabilitas pangan nasional dan kesejahteraan petani, terutama saat panen raya. “Alhamdulillah, hari ini […]

Zulhas Perintahkan Bulog Serap 3 Juta Ton Beras hingga April
Ekonomi

Zulhas Perintahkan Bulog Serap 3 Juta Ton Beras hingga April

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan alias Zulhas memerintahkan Perum Bulog untuk menyerap 3 juta ton beras periode Januari-April 2025. Hal tersebut guna memastikan ketersediaan stok beras di tengah dinamika kebutuhan pangan nasional. Zulhas menjelaskan bahwa keputusan tersebut diambil setelah melalui pembahasan panjang dalam rapat koordinasi (rakor). “Disepakati Bulog memang […]