Nasional

Taufik Hidayat Ingin Bulu Tangkis Raih Emas Olimpiade 2028

Koranriau.co.id- Wamenpora Taufik Hidayat.(MI/Khoirun Nadif) WAKIL Menteri Pemuda dan Olahraga Taufik Hidayat berharap tim bulu tangkis Indonesia meraih medali emas pada Olimpiade Los Angeles 2028. “Mungkin dari sektor tunggal putra dan putri, ganda campuran, ganda putra, maupun ganda putri. Ingatlah, kunci keberhasilan ada dalam diri kalian sendiri,,” kata Taufik Hidayat sebagaimana dilansir dari Antara, Sabtu […]

Nasional

Atlet Bulu Tangkis Ganda Putra Hendra Setiawan Umumkan Pensiun

Koranriau.co.id- Hendra Setiawan (kiri) memutuskan gantung raket.(Antara) ATLET Hendra Setiawan telah mengumumkan pensiun sebagai pemain bulu tangkis. Turnamen Daihatsu Indonesia Open 2025 akan jadi turnamen perpisahannya. Keputusan untuk pensiun itu dikabarkan oleh Hendra melalui akun Instagram pribadinya. Menurutnya, saat ini merupakan waktu yang tepat untuk memberikan kabar pensiunnya setelah 35 tahun berkiprah sebagai pemain bulu […]