Stasiun Whoosh Karawang Dibuka 24 Desember, Cek Jadwal Perjalanannya
Ekonomi

Stasiun Whoosh Karawang Dibuka 24 Desember, Cek Jadwal Perjalanannya

Koranriau.co.id- Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Stasiun Whoosh Karawang akan mulai melayani naik turun penumpang mulai 24 Desember 2024 mendatang. Beroperasinya Stasiun Karawang akan memberikan kemudahan perjalanan bagi masyarakat Karawang dan sekitarnya. General Manager Corporate Secretary KCIC Eva Chairunnisa mengungkapkan Stasiun Whoosh Karawang sebelumnya telah beroperasi sejak Oktober 2023, tetapi hanya melayani operasional Whoosh. “Proses […]

Upaya GNI Jaga Kesehatan Karyawan, Edukasi ISPA hingga Cek Kesehatan
Ekonomi

Upaya GNI Jaga Kesehatan Karyawan, Edukasi ISPA hingga Cek Kesehatan

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Infeksi Saluran Pernapasan Atas (ISPA) menjadi salah satu penyakit yang semakin banyak diderita masyarakat Indonesia, terutama dalam kondisi musim pancaroba dengan perubahan cuaca yang tidak menentu dan suhu yang fluktuatif serta di tengah memburuknya kualitas udara saat ini. ISPA merupakan penyakit yang menyerang saluran pernapasan atas, termasuk hidung, tenggorokan, dan […]

Nasional

UMP Jakarta 2025 Akan Diumumkan Besok, Cek Perkiraan Besarannya

Koranriau.co.id- Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Teguh Setyabudi(MI/Farhan) PENJABAT Gubernur Provinsi DKI Jakarta Teguh Setyabudi mengatakan besaran upah minimum provinsi (UMP) 2025 akan diumumkan besok, Rabu (11/12). Teguh Setyabudi menjelaskan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta telah mengadakan rapat bersama Dewan Pengupahan Provinsi pada Senin (9/12) untuk membahas penaikan UMP Jakarta 2025. Rapat tersebut membahas berbagai […]

Bapenda DKI Hapus Sanksi Administrasi PKB dan BBNKB, Cek Detailnya
Ekonomi

Bapenda DKI Hapus Sanksi Administrasi PKB dan BBNKB, Cek Detailnya

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) berupaya mendorong kesadaran warga DKI untuk taat membayar pajak lewat Keputusan Kepala Badan Pendapatan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor e-0098 Tahun 2024 tentang penghapusan sanksi administrasi secara jabatan untuk jenis Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor […]

Deretan Elektronik yang Banting Harga di Transmart, Cek Daftarnya
Ekonomi

Deretan Elektronik yang Banting Harga di Transmart, Cek Daftarnya

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Deretan elektronik banting harga gede-gedean di Transmart besok, Minggu (1/12). Ada pendingin ruangan alias AC sampai LED Smart TV, semuanya diskon sampai jutaan rupiah. Misalnya ada AC Split 1 PK, harga dari harga normal Rp4,6 jutaan, harga diskonnya cuma Rp3,3 jutaan. Ada juga kulkas SBS 436L, dari harga normal Rp9,2 jutaan, […]

Utang 70 Ribu UMKM Bakal Dihapus, Cek Progresnya
Ekonomi

Utang 70 Ribu UMKM Bakal Dihapus, Cek Progresnya

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengungkapkan sekitar 70 ribu pelaku usaha tercatat akan menerima penghapusan utang macet. Proses pemutihan kredit tinggal menunggu eksekusi dari bank pelat merah terkait. Terlebih, Presiden Prabowo Subianto telah meneken dasar hukumnya yakni Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024 tentang Penghapusan Piutang Macet […]