Vapor Chamber Galaxy S25 lebih besar dari Galaxy S24 ultra
Teknologi

Vapor Chamber Galaxy S25 lebih besar dari Galaxy S24 ultra

Koranriau.co.id – Ukuran vapor chamber Galaxy S25 Ultra memiliki luas penampang 40 persen lebih lebar jika dibandingkan dengan Galaxy S24 Ultra. Samsung selalu menghadirkan chipset terkencang yang ada di pasaran saat mereka mengumumkan jajaran smartphone flagship mereka. Hal ini dilakukan untuk memastikan performa dari perangkat mereka lebih unggul dari perangkat pesaing mereka. Seperti misalnya di […]