Koranriau.co.id- Jakarta – Putri Diana sudah lama wafat, tapi sosok inspiratifnya masih dikenang. Segala hal tentang dirinya menarik perhatian, termasuk menu sarapan favoritnya. Putri Diana adalah istri Pangeran Charles dari Kerajaan Inggris yang dikenal sebagai ‘People’s Princess’. Semasa hidup, ia dianggap memiliki kebaikan hati dan banyak memberi pengaruh positif untuk masyarakat dunia. Ibu dari Pangeran […]
Tag: Diana
Diana Intimates Resmi Hadir di Central Department Store Grand Indonesia
Koranriau.co.id- Ilustrasi(Dok Diana Intimates) DIANA Intimates, brand pakaian dalam wanita modern yang terinspirasi dari kekuatan wanita, menggelar acara media gathering spesial di Central Departmen Store, Grand Indonesia. Acara ini menjadi penanda awal kerja sama resmi antara Diana dan Central Departmen Store, Grand Indonesia. Pada kesempatan ini, Diana Intimates menghadirkan sesi mini talkshow yang membahas tentang […]