Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Bank Mandiri melanjutkan pemberdayaan Pekerja Migran Indonesia (PMI) melalui program Mandiri Sahabatku 2025 bertema “Menjadi Pengusaha di Negeri Sendiri’ di Tokyo, Jepang yang diikuti lebih dari 250 PMI dalam serangkaian pelatihan kewirausahaan dan literasi keuangan pada Minggu (11/5). Direktur Utama Bank Mandiri, Darmawan Junaidi memaparkan bahwa pelatihan ini bertujuan […]
Tag: Jangkau
BRI Antar Usaha Lokal Batu Akik Jangkau Pasar Global
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI hadir memberikan dukungan optimal terhadap bisnis batu akik yang dijalankan Helena Virgawati bernama Bening by Helena melalui sejumlah program pemberdayaan. Sejak 2018, Helena aktif mengikuti pelatihan dan pendampingan dari Rumah BUMN BRI Bandung. Program ini memberikan berbagai pelatihan mulai dari pengembangan […]
Pemberdayaan BRI, Petani Jeruk di Bengkulu Jangkau Pasar Lebih Luas
Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Jeruk Gerga Curup kini menjadi salah satu kebanggaan Bengkulu, tidak hanya sebagai komoditas unggulan tetapi juga sebagai daya tarik wisata yang memikat. Berlokasi di Desa Karang Jaya, Danau Mas, Kecamatan Selupu Rejang, Curup, Bengkulu, jeruk ini telah membawa perubahan signifikan bagi perekonomian masyarakat sekitar. Selain menjadi komoditas pertanian unggulan, lokasi […]