Koranriau.co.id- Jakarta – Madu kelulut belum banyak diketahui orang, padahal punya keunggulan. Madu ini disebut punya antioksidan yang lebih tinggi sehingga punya banyak manfaat untuk kesehatan. Berbeda dengan madu pada umumnya, madu kelulut dihasilkan dari lebah spesifik yang berasal dari genus Trigona, Trigona itama dan Trigona thoracica. Lebah ini merupakan jenis lebah tanpa sengat yang […]