Dari Dapur Komedi ke Dapur Resto, Vicky Prasetyo & Nunung Jualan Ayam Panggang
Makanan

Dari Dapur Komedi ke Dapur Resto, Vicky Prasetyo & Nunung Jualan Ayam Panggang

Koranriau.co.id- Jakarta – Sama-sama memiliki pengalaman di dunia kuliner, komedian Nunung Srimulat dan Vicky Prasetyo kini berkolaborasi membuka restoran. Ini cerita di baliknya! Vicky Prasetyo dan Nunung Srimulat kini tak hanya dikenal sebagai sosok di dunia hiburan tanah air, tapi juga rekan bisnis kuliner yang solid. Keduanya baru saja meluncurkan restoran Ayam Panggang Mami Nungky, […]

Nasional

Film Komedi Aksi Agen 62 Sentil Isu Judi Online Llwat Cara Menghibur

Koranriau.co.id- Pemain dan produser film Agen +62(MI/Sandiago) WAHANA Kreator Nusantara kembali menelurkan karya provokatif bertajuk Agen +62, sebuah film aksi-komedi yang menyelipkan kritik sosial terhadap maraknya praktik judi online di Indonesia. Melalui balutan humor dan adegan laga, film ini menyingkap jaringan ilegal yang melibatkan pejabat dan sindikat internasional. Duo Agen Kocak: Dito & Martha Kisahnya mengikuti […]

Nasional

The Office Blind Date Komedi yang Menghibur dan Menarik

Koranriau.co.id- The Office Blind Date(Webtoon) Siapa yang tidak kenal dengan serial The Office? Sitkom mockumentary yang satu ini memang selalu berhasil mengocok perut penonton dengan tingkah polah para karyawannya yang absurd dan konyol. Salah satu episode yang tak terlupakan adalah Blind Date, sebuah episode yang menghadirkan kekacauan dan momen-momen lucu yang khas dari serial ini. […]

Nasional

Nikki Glaser Siap Memimpin Golden Globes 2025, Setelah Sukses Besar di Dunia Komedi

Koranriau.co.id- Nikki Glaser dipilih untuk menjadi pembawa acara Golden Globes 2025. (Instagram) NIKKI Glaser bersiap menghadapi malam besar. Ia dipilih menjadi pembawa acara Golden Globes 2025. Glaser mendapatkan perhatian penghargaan berkat spesial komedi HBO-nya “Someday You’ll Die” dan mendominasi pembicaraan lewat penampilannya yang tajam di Netflix’s “The Roast of Tom Brady”. Glaser sebelumnya sudah berpengalaman di […]

Nasional

14 Film Komedi Terlucu yang Wajib Ditonton

Koranriau.co.id- Berikut rekomendasi film komedi terlucu(Doc IMDB) FILM komedi adalah genre film yang dirancang untuk menghibur penonton dengan humor, situasi lucu, dan karakter yang membuat penonton tertawa. Tujuan utama dari film komedi adalah menciptakan suasana yang ringan dan menghibur, dengan cerita yang sering kali menghadirkan kejadian-kejadian konyol, karakter dengan sifat-sifat unik, atau dialog yang lucu. […]