Nasional

Banjir di Karawang Bertahan Lebih dari Seminggu

Koranriau.co.id- Foto udara suasana permukiman warga yang terendam banjir di Desa Karangligar, Karawang, Jawa Barat.(Emporio FOTO/M Ibnu Chazar) Banjir masih merendam ratusan rumah di sekitar Desa Karangligar, Kecamatan Telukjambe Barat, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, sehingga banjir di daerah itu sudah berlangsung selama lebih dari sepekan. Wakil Bupati Karawang Maslani bersama Wakil Ketua DPR RI Saan […]

Nasional

Harga Lebih Menjanjikan, Petani Pilih Jual Gabah ke Penggilingan

Koranriau.co.id- Petani merontokkan padi di sawah mereka di Tasikmalaya, Jawa Barat.(MI/Kristiadi) PETANI di wilayah Priangan Timur, Jawa Barat, secara bertahap mulai menjual gabah kering pungut (GKP) ke tingkat penggilingan Rp6.800 per kilogram (kg) dan gabah kering giling (GKG) seharga Rp8.000 per kg. Di sisi lain, Bulog menawarkan harga pembelian sekitar Rp6.500 per kg. “Banyak lahan […]

Nasional

Pegadaian Gelar Festival Ramadan untuk UMKM agar lebih Dikenal

Koranriau.co.id- Pegadaian gelar Festival Ramadan Pegadaian 2025 melibatkan UMKM.(Emporio/HO Pegadaian) PEGADAIAN kembali menggelar Festival Ramadan 2025 dengan tema ‘Ramadan Cemerlang’ yang melibatkan 25 UMKM. Festival ini terbuka untuk umum dan gratis. Festival ini menghadirkan berbagai aktivitas yang menarik, seperti bazar UMKM, bazar lelang emas batangan, dan perhiasan, bazar emas perhiasan Galeri 24, tabligh akbar, talkshow, seminar […]

Menperin Klaim Penciptaan Lapangan Kerja RI Lebih Banyak dari PHK
Ekonomi

Menperin Klaim Penciptaan Lapangan Kerja RI Lebih Banyak dari PHK

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perindustrian Agus Gumiwang mengklaim penyerapan tenaga kerja di sektor manufaktur yang terjadi belakangan ini lebih besar dibandingkan pemutusan hubungan kerja (PHK) nya. Agus mengakui sektor industri memang tengah terdampak dinamika global. Dampak tercermin dari penutupan beberapa pabrik dan berujung PHK. Terbaru adalah tutupnya raksasa tekstil, PT Sri Rejeki Isman […]

Nasional

Lebih dari 50 Persen Orang Dewasa Diprediksi Mengalami Obesitas pada 2050

Koranriau.co.id- Ilustrasi Obesitas(Freepik) LEBIH dari setengah populasi dunia diprediksi akan mengalami kelebihan berat badan atau obesitas pada tahun 2050. Studi terbaru yang dipublikasikan dalam jurnal kesehatan global memperkirakan sekitar 3,8 miliar orang dewasa akan menghadapi kondisi ini, sementara hampir sepertiga anak-anak dan remaja juga berisiko mengalami masalah serupa. Baca juga : Pasien Hipertensi, Diabetes, dan Obesitas […]

Lebih Bahaya dari Gula Pasir, Karbohidrat Ini Bikin Gula Darah Cepat Naik
Makanan

Lebih Bahaya dari Gula Pasir, Karbohidrat Ini Bikin Gula Darah Cepat Naik

Koranriau.co.id- Jakarta – Kadar gula darah saat puasa perlu dijaga kestabilannya. Hindari makanan mengandung karbohidrat ini karena bikin gula darah melonjak dalam waktu cepat. Kadar gula darah perlu dijaga agar tetap stabil dalam rentang jumlah normalnya. Dengan begitu, kondisi resistensi insulin atau risiko diabetes bisa dicegah. Salah satu triknya dengan membatasi asupan makanan yang mengandung […]

ASN Diusulkan WFA Mulai 24 Maret Agar Bisa Mudik Lebih Awal
Ekonomi

ASN Diusulkan WFA Mulai 24 Maret Agar Bisa Mudik Lebih Awal

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengusulkan aparatur sipil negara (ASN) diperbolehkan kerja dari mana saja (work from anywhere/WFA) mulai 24 Maret 2025. AHY beralasan hal itu bisa mencegah kepadatan arus mudik. Dengan aturan itu, ASN bisa mudik lebih awal. “Kami juga sudah berkomunikasi, […]