Koranriau.co.id- Para pemain Liverpool merayakan kemenangan.(Instagram/Liverpoolfc) Liverpool hanya butuh satu kemenangan lagi untuk memastikan gelar juara Liga Primer Inggris musim 2024/2025. Sebelumnya, pada pekan ke-33 Senin (21/4) dini hari, The Reds mengalahkan Leicester City dengan skor 1-0. Kemenangan itu membuat Liverpool semakin kokoh di puncak klasemen sementara Liga Inggris dengan 79 poin dari 33 pertandingan. […]
Tag: Liverpool
Arne Slot Kontrak Baru Salah Beri Aura Positif untuk Liverpool
Koranriau.co.id- Mohamed Salah (kiri)(Instagram/Liverpoolfc) PELATIH Liverpool Arne Slot mengatakan perpanjangan kontrak Mohamed Salah dapat memberikan aura positif untuk timnya yang saat ini sedang berupaya meraih gelar Liga Primer Inggris. Salah, yang kontraknya akan habis pada musim ini resmi memperpanjang kontraknya lebih lama dua tahun sampai 2027 pada Jumat (11/4). Salah sempat diisukan akan menerima tawaran […]
Luis Enrique Optimistis PSG Bisa Balikkan Keadaaan Kontra Liverpool
Koranriau.co.id- Pelatih PSG Luis Enrique(X @PSG_English) PELATIH Paris Saint-Germain (PSG) Luis Enrique optimistis tim asuhannya bisa membalikkan keadaan ketika menghadapi Liverpool di laga leg kedua 16 besar Liga Champions di Stadion Anfield, Liverpool, Rabu (12/3) dini hari WIB. Dikutip dari laman resmi klub, Selasa (11/3), Enrique mengatakan PSG memiliki satu target yaitu tampil lebih baik […]
Klasemen Liga Primer Inggris, Liverpool Unggul Jauh 16 Poin
Koranriau.co.id- Bendera dan suporter Liverpool.(AFP/PAUL ELLIS) LIVERPOOL makin kuat bercokol di puncak klasemen Liga Primer Inggris. The Reds sekarang dalam posisi unggul 16 poin dari Arsenal di posisi kedua. Tambahan tiga poin diraih pasukan Arne Slot usai menang 3-1 menjamu Southampton di Anfield, Sabtu (8/3) malam. Liverpool kini mengemas 70 poin dengan delapan pertandingan tersisa. […]
Luis Enrique Tegaskan PSG akan Tampil Menyerang Kontra Liverpool
Koranriau.co.id- Pelatih PSG Luis Enrique(X @PSG_English) PELATIH Paris Saint-Germain (PSG) Luis Enrique memastikan Les Parisien akan bermain menyerang saat menghadapi Liverpool di laga leg pertama 16 besar Liga Champions di Parc des Princes, Kamis (6/3) dini hari WIB. “Kami akan bermain melawan tim terbaik di Eropa, lolos dengan gemilang. Namun tidak ada dalam mentalitas kami […]
Arne Slot masih belum Yakin Liverpool Juara pada Akhir Musim
Koranriau.co.id- Bendera Liverpool.(AFP/PAUL ELLIS) PELATIH Liverpool Arne Slot masih belum yakin bahwa gelar juara Liga Inggris akan diraih oleh Liverpool pascakemenangan 2-0 melawan Manchester City di Etihad Stadium pada Minggu (23/2). Gol-gol di babak pertama Man City vs Liverpool dari Mohamed Salah dan Dominik Szoboszlai memastikan kemenangan atas tim asuhan Pep Guardiola, yang membuat Liverpool […]
Hasil Liverpool vs Wolves 2-1 The Reds Semakin Kokoh di Puncak Klasemen
Koranriau.co.id- Pemain Liverpool Mohamed Salah(Akun X @Lfc) LIVERPOOL semakin kokoh di puncak klasemen setelah mengalahkan Wolves 2-1. Laga Liverpool vs Wolves pada pertandingan Liga Inggris pekan ke-25 digelar di Anfield, Merseyside, Minggu (16/2) malam WIB. The Reds mengoleksi 60 poin atau tujuh poin di atas Arsenal yang berada di peringkat kedua. Sementara Wolves kian terpuruk […]
Klasemen Liga Primer Inggris Arsenal Pangkas Jarak dengan Liverpool
Koranriau.co.id- Para pemain Arsenal melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Leicester City di laga Liga Primer Inggris.(X @Arsenal) ARSENAL memangkas jarak dengan Liverpool di klasemen sementara Liga Primer Inggris seusai mengalahkan Leicester City dengan skor 2-0, di Stadion King Power, Leicester, Sabtu (15/2) malam. Kemenangan itu membuat Arsenal menempati peringkat kedua klasemen sementara Liga […]
Jelang Tottenham Hotspur vs Liverpool, Ini Kata Arne Slot Soal Susunan Pemain
Koranriau.co.id- Para pemain Liverpool melakukan selebrasi.(Instagram/Liverpoolfc) Laga Tottenham Hotspur vs Liverpool akan tersaji di babak semifinal Piala Liga Inggris atau Carabao Cup, Kamis (9/1) dini hari WIB. The Reds diproyeksikan tidak akan diperkuat Dominik Szoboszlai pada pertandingan tersebut. Gelandang iverpoolitu harus istirahat karena kondisinya tidak fit. “Kemarin dia belum ikut latihan. Jika dia ikut hari […]
Jadwal Liga Inggris Minggu 5 Januari 2025 Duel Sengit Liverpool vs Manchester United
Koranriau.co.id- Jadwal Liga Inggris Minggu 5 Januari 2025(Liga Inggris) LIGA Primer Inggris musim ini kembali menghadirkan laga seru pada pekan ke-20, salah satunya pertemuan klasik antara Liverpool dan Manchester United yang akan berlangsung pada Minggu malam. Liverpool dijadwalkan menjamu Manchester United di Stadion Anfield, dengan kick-off pukul 23.30 WIB. Sebagai tuan rumah, Liverpool diprediksi memiliki […]