Ini Manfaat dan Efek Samping Minum Kopi Campur Minyak Kelapa
Makanan

Ini Manfaat dan Efek Samping Minum Kopi Campur Minyak Kelapa

Koranriau.co.id- Jakarta – Kopi dengan campuran minyak kelapa menjadi salah satu menu diet keto. Perpaduan ini termasuk rendah karbohidrat dan tinggi lemak sehat. Ini manfaatnya! Kopi dan minyak kelapa sama-sama mengandung nutrisi penting. Kopi mengandung kafein dan antioksidan, sementara minyak kelapa mengandung dengan lemak esensial yang dibutuhkan tubuh. Mencampurkan keduanya ternyata dipopulerkan oleh pelaku diet […]

Nasional

Manfaat Kerja Sama dan Hubungan Internasional Keuntungan Bersama

Koranriau.co.id- Ilustrasi.(Freepik) Di era globalisasi ini, interaksi antar negara menjadi sebuah keniscayaan. Bukan lagi sekadar pilihan, melainkan fondasi penting bagi kemajuan dan stabilitas dunia. Keterhubungan yang erat melalui kolaborasi dan relasi internasional membuka pintu bagi peluang yang tak terhingga, memberikan dampak positif yang signifikan bagi setiap negara yang terlibat. Kerja sama internasional bukan hanya sekadar […]

5 Manfaat Seduhan Teh Cengkeh yang Kaya Khasiat
Makanan

5 Manfaat Seduhan Teh Cengkeh yang Kaya Khasiat

Koranriau.co.id- Jakarta – Seduhan cengkeh sebagai teh ternyata memiliki khasiat yang baik untuk tubuh. Mulai dari menguatkan imunitas hingga detoks bisa didapatkan dalam minuman ini. Seduhan teh dengan berbahan dasar rempah-rempah juga tak kalah berkhasiat untuk tubuh. Memanfaatkan persediaan rempah yang ada di dapur juga bisa dilakukan untuk menyehatkan tubuh. Seperti cengkeh yang tak hanya […]

Proteksi Kesehatan Tambahan untuk Maksimalkan Manfaat BPJS Kesehatan
Ekonomi

Proteksi Kesehatan Tambahan untuk Maksimalkan Manfaat BPJS Kesehatan

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Di tengah dinamika sistem kesehatan Indonesia yang terus berkembang, kebutuhan akan perlindungan kesehatan yang mudah diakses dan terjangkau semakin mendesak. Masyarakat kini lebih sadar akan pentingnya memiliki jaminan kesehatan, terutama di saat biaya pengobatan terus meningkat dan layanan kesehatan semakin padat. BPJS Kesehatan telah menjadi solusi utama bagi jutaan […]

Nasional

Kaji dengan Matang untuk Dulang Manfaat Kecerdasan Buatan di Berbagai Sektor

Koranriau.co.id- Ilustrasi.(freepik) SEJUMLAH pihak yang terdiri dari pemerintah, komunitas, dan dunia usaha merespons ihwal perkembangan kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) yang kian kompleks dan berkembang pesat. Menteri Komunikasi dan Digital RI Meutya Hafid mengatakan bahwa pemerintah mendorong perkembangan teknologi yang mampu memacu inovasi bangsa. Hal itu diungkapkan dalam sambutannya melalui rekaman video pada acara […]

12 Manfaat Rebusan Serai, Bantu Redakan Batuk hingga Bikin Rileks
Makanan

12 Manfaat Rebusan Serai, Bantu Redakan Batuk hingga Bikin Rileks

Koranriau.co.id- Jakarta – Serai termasuk dalam tanaman obat yang memiliki sejumlah khasiat. Cara mengolahnya adalah dengan merebus batang atau daunnya. Air rebusan serai ini memiliki aroma wangi menyegarkan. Untuk menambahkan khasiat, serai bisa dicampur dengan jahe, kunyit, lemon, maupun madu. Di bawah ini akan kita ulas 12 manfaat rebusan serai. Di antaranya dapat meredakan batuk […]

5 Bahan Makanan dengan Manfaat Anti-inflamasi yang Hebat
Makanan

5 Bahan Makanan dengan Manfaat Anti-inflamasi yang Hebat

Koranriau.co.id- Jakarta – Bahan makanan yang kerap ditemui di dapur menawarkan manfaat sehat, khususnya mengatasi peradangan atau inflamasi. Berikut 5 jenis makanannya. Inflamasi atau peradangan merupakan mekanisme tubuh dalam melindungi diri dari infeksi mikroorganisme asing, seperti virus, bakteri dan jamur. Ketika proses tersebut berlangsung, sel darah putih dan zat yang dihasilkannya sedang melakukan perlawanan membentuk […]

Nasional

11 Manfaat Petai Cina bagi Kesehatan, Bisa Meningkatkan Fungsi Otak

Koranriau.co.id- Berikut Manfaat Petai Cina(Pinterest) PETAI Cina adalah tanaman leguminosa yang dikenal juga dengan nama Lamtoro atau Leucaena leucocephala. Tanaman ini berasal dari Amerika Tengah dan Selatan, tapi kini sudah menyebar luas dan tumbuh subur di daerah tropis, termasuk Indonesia. 1. Menurunkan Kadar Gula Darah Petai cina mengandung senyawa aktif seperti flavonoid dan tanin yang […]

7 Manfaat Air Cucian Beras untuk Dapur hingga Kecantikan, Serbaguna!
Makanan

7 Manfaat Air Cucian Beras untuk Dapur hingga Kecantikan, Serbaguna!

Koranriau.co.id- Jakarta – Air cucian beras kerap dibuang begitu saja atau dianggap sebagai limbah. Tapi ternyata, air cucian beras memiliki berbagai manfaat. Air cucian beras mengandung nutrisi dan senyawa alami yang berguna untuk berbagai keperluan, mulai dari dapur hingga kecantikan. Simak penjelasannya di bawah ini. Manfaat Air Cucian Beras Berikut merupakan berbagai khasiat air cucian […]

Nasional

Buah Anggur Manfaat dan Jenis yang Populer

Koranriau.co.id- Ilustrasi Gambar Buah Anggur(Pexels) Anggur, buah kecil yang kaya rasa dan nutrisi, telah lama menjadi favorit di seluruh dunia. Lebih dari sekadar camilan lezat, buah ini menawarkan segudang manfaat kesehatan dan hadir dalam berbagai varietas yang memikat selera. Dari meja makan hingga industri anggur, anggur terus mempesona dengan keunikan dan kegunaannya. Keajaiban Nutrisi dalam […]