Koranriau.co.id- ilustrasi(freepik) NYAMUK kerap dianggap sebagai musuh manusia, terutama karena peran mereka dalam menyebarkan penyakit berbahaya seperti malaria, demam berdarah dengue atau dbd, dan virus Zika. Namun, apakah dunia akan menjadi tempat yang lebih baik jika semua nyamuk tiba-tiba lenyap? Shune Oliver, seorang Medical Scientist dari National Institute for Communicable Diseases, memberikan penjelasan komprehensif mengenai […]
Tag: Menghilang
Cincin Saturnus Menghilang dari Pandangan pada 23 Maret
Koranriau.co.id- Cincin ikonik Saturnus akan tampak menghilang dari pandangan pada 23 Maret 2025 dalam fenomena langka yang disebut ring plane crossing.(Chris Vaughan/Starry Night) CINCIN ikonik Saturnus akan tampak “menghilang”, karena sejajar secara edge-on dengan Bumi untuk pertama kalinya sejak 2009. Setiap 13-15 tahun, cincin planet ini sejajar sempurna dengan garis pandang kita, membuatnya tampak hampir […]