Koranriau.co.id- Jakarta – Kopi Muting menjadi salah satu kopi robusta yang menarik perhatian dunia. Kopi dari Merauke ini memiliki aroma dark chocolate dan tembakau. Ini faktanya! Sebagai negara penghasil kopi terbesar di dunia, Indonesia memiliki berbagai jenis kopi di setiap daerahnya. Bahkan masing-masing memiliki ciri khas tersendiri. Salah satunya m kopi Muting yang merupakan jenis […]