Airlangga Ungkap Perkembangan Negosiasi Dagang dengan AS, Ini Isinya
Ekonomi

Airlangga Ungkap Perkembangan Negosiasi Dagang dengan AS, Ini Isinya

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menko Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkap perkembangan negosiasi perdagangan antara Pemerintah Indonesia dengan Amerika Serikat (AS). Menurutnya, tim dari Pemerintah Indonesia yang ia pimpin sudah bertemu dengan Ambasadro USTR Jamieson Greer, Menkeu AS Scott Bessent  dan Mendag AS Howard Lutnick. Dalam pertemuan itu, Airlangga menyebut Indonesia sudah melakukan pendekatan dengan pemerintah AS agar terhindar dari […]

DJP Ungkap Perkembangan Perbaikan Sistem Coretax, Ini Hasilnya
Ekonomi

DJP Ungkap Perkembangan Perbaikan Sistem Coretax, Ini Hasilnya

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memaparkan hasil evaluasi terbaru terhadap sistem administrasi perpajakan berbasis teknologi, Coretax DJP, yang saat ini tengah diimplementasikan secara bertahap. DJP menyatakan sistem telah menunjukkan performa stabil dalam beberapa pekan terakhir. “Selama periode 24 Maret hingga 20 April 2025, sistem aplikasi Coretax DJP menunjukkan performa yang […]

Minum Kopi Bisa Cegah Perkembangan Sel Kanker karena 4 Komponen Ini
Makanan

Minum Kopi Bisa Cegah Perkembangan Sel Kanker karena 4 Komponen Ini

Koranriau.co.id- Jakarta – Banyak ahli mencoba membuktikan khasiat kopi terhadap tubuh. Salah satu yang menarik ialah komponen aktif yang dapat mencegah perkembangan sel kanker pada tubuh. Segarnya kopi selama ini lebih terkenal untuk membantu meningkatkan fokus dan menyegarkan mata saja. Tetapi sudah banyak penelitian yang dilakukan ahli untuk melihat lebih jauh dari khasiatnya tersebut. Sebagaimana […]

Nasional

Sejarah Kebudayaan Islam Perkembangan dan Pengaruhnya

Koranriau.co.id- Ilustrasi(freepik) Sejarah kebudayaan Islam adalah mozaik peradaban yang kaya, membentang luas melintasi benua dan zaman. Ia bukan sekadar catatan peristiwa masa lalu, melainkan juga cermin yang memantulkan nilai-nilai, gagasan, dan pencapaian yang terus relevan hingga kini. Perjalanan panjang ini diwarnai oleh interaksi dinamis antara ajaran agama, tradisi lokal, dan pengaruh budaya dari berbagai penjuru […]

Nasional

Urutan Generasi Memahami Perkembangan Sosial dan Budaya

Koranriau.co.id- Berikut urutan generasi(freepik) PERJALANAN panjang peradaban manusia telah melahirkan berbagai generasi, masing-masing dengan karakteristik unik yang dibentuk oleh peristiwa sejarah, kemajuan teknologi, dan perubahan nilai-nilai sosial. Memahami urutan generasi adalah kunci untuk mengurai kompleksitas masyarakat modern, menjembatani kesenjangan antar kelompok usia, dan meramalkan tren masa depan. Setiap generasi membawa perspektif, pengalaman, dan harapan yang […]

Nasional

Sejarah Perkembangan Komputer Dari Awal hingga Kini

Koranriau.co.id- Ilustrasi.(Antara) KOMPUTER, sebuah perangkat yang telah mengubah wajah dunia secara fundamental, memiliki perjalanan panjang dan berliku dari mesin hitung sederhana hingga menjadi pusat dari kehidupan modern kita. Evolusinya bukan hanya sekadar peningkatan kecepatan dan kapasitas, tetapi juga transformasi mendalam dalam cara kita berpikir, bekerja, dan berinteraksi satu sama lain. Mari kita telusuri jejak langkah […]

Nasional

Dukung Perkembangan Olahraga, Satukan Frekuensi untuk Kolaborasi

Koranriau.co.id- Ilustrasi(Dok Ist) Jenama (brand) sepatu olahraga Eagle dan Maka Group saling membuka diri untuk berkolaborasi. Keduanya belum mengumumkan bentuk kerja sama yang akan dilahirkan, tetapi layak ditunggu apa jadinya kaitan antara sepatu olahraga dan produk makanan serta minuman.  Head of Brand Eagle Aulya Elyasa mengungkapkan pihaknya sedang menjalin silaturahmi dengan Maka Group yang menaungi Kopi […]

Menteri PU Ungkap Perkembangan Teknologi Bayar Tol Tanpa Setop
Ekonomi

Menteri PU Ungkap Perkembangan Teknologi Bayar Tol Tanpa Setop

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo mengungkapkan perkembangan sistem transaksi bayar tarif tol nirsentuh berbasis Multi Lane Free Flow (MLFF). Adapun MLFF merupakan proyek investasi dari Hungaria senilai Rp4,5 triliun dari Roatex Ltd melalui anak usahanya PT Roatex Indonesia Toll Road System (RITS). Dody menilai teknologi ini sangat baik. Namun, sampai saat […]

Wajah Perkembangan Transportasi Publik Jakarta
Ekonomi

Wajah Perkembangan Transportasi Publik Jakarta

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Sejumlah sarana transportasi publik dikembangkan untuk memudahkan mobilitas masyarakat di Jakarta; MRT, LRT, Transjakarta. Bagikan: url telah tercopy Artikel ini merupakan Rangkuman Ulang Dari Berita : https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20241113170032-94-1166251/foto-wajah-perkembangan-transportasi-publik-jakarta