Potensi Pemborosan Truk ODOL Rp47,43 T
Ekonomi

Potensi Pemborosan Truk ODOL Rp47,43 T

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Pekerjaan Umum (PU) menyebut kendaraan truk kelebihan muatan dan dimensi (ODOL) membuat rugi negara hingga triliunan rupiah. Direktorat Jenderal Bina Marga Kementerian PU menyebut potensi pemborosan anggaran sekitar Rp47,43 triliun. “ODOL Bikin Rugi Triliunan, Kok Bisa? 63 persen kendaraan di jalan ternyata ODOL! Selain merusak jalan, ini juga membahayakan nyawa […]