60 Persen Proyek Pembangkit Listrik Baru Diserahkan ke Swasta
Ekonomi

60 Persen Proyek Pembangkit Listrik Baru Diserahkan ke Swasta

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri ESDM Bahlil Lahadalia melaporkan kepada Presiden Prabowo Subianto bahwa 60 persen pembangunan pembangkit listrik dalam 10 tahun ke depan akan diserahkan kepada swasta. Menurut Bahlil, dalam Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2024-2034, pemerintah menargetkan tambahan kapasitas listrik sebesar 71 gigawatt (GW). Namun yang digarap pemerintah hanya sebagian. […]

Jasa Pendidikan Pemerintah & Swasta PPN 0 Persen di 2025
Ekonomi

Jasa Pendidikan Pemerintah & Swasta PPN 0 Persen di 2025

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintahan di bawah kepresidenan Prabowo Subianto menyatakan rencana kenaikan pajak pertambahan nilai (PPN) sebesar 12 persen hanya diterapkan pada barang dan jasa mewah mulai 1 Januari 2025. Sementara untuk barang/jasa bahan pokok tetap tarif PPN 0 persen, dan barang/jasa bahan nonmewah tarif PPN seperti sebelumnya yakni 11 persen. Hal itu […]

Nasional

SpaceX Kehilangan Komunikasi dengan Astronaut Swasta Sebelum Spacewalk Bersejarah

Koranriau.co.id- SpaceX Kehilangan Komunikasi dengan Astronot Swasta(Dok. SpaceX) LAPORAN terbaru mengungkapkan bahwa misi Polaris Dawn yang dilaksanakan oleh SpaceX menghadapi tantangan besar sebelum melaksanakan spacewalk komersial pertama dalam sejarah. Sebelum dua astronot privat keluar dari kapsul Dragon Crew untuk melakukan spacewalk, terjadi gangguan kendali darat yang berlangsung selama satu jam. Baca juga : Awak SpaceX Mendarat di Stasiun Luar Angkasa […]

Kesehatan

Kemenkes gandeng pihak swasta dalam kembangkan skrining kanker serviks

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) bersama perusahaan farmasi Roche Indonesia, Bio Farma, dan USAID MOMENTUM meluncurkan percontohan skrining kanker leher rahim dengan HPV DNA sebagai inovasi integrasi layanan kesehatan primer di Puskesmas. Skrining ini mengadopsi metode pengambilan self-sampling dan menerapkan model hub and spoke guna mempermudah akses skrining di berbagai daerah, serta mendukung […]