Antusiasme Tinggi, Pegadaian Umumkan Juara PMA Awards 2025
Ekonomi

Antusiasme Tinggi, Pegadaian Umumkan Juara PMA Awards 2025

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Pegadaian sukses menggelar helatan Malam Penganugerahan Pegadaian Media Awards (PMA) 2025 “Bersama Pegadaian MengEMASkan Indonesia” di Ballroom The Gade Tower, Jakarta, pada Kamis (20/11). Sejalan tema yang diusung, serta sebagai bentuk dukungan penuh terhadap inklusi keuangan dan Asta Cita, PMA 2025 bertabur emas dengan total lebih dari 150 […]

Nasional

Patrick Walujo Mundur, GoTo Umumkan Hans Patuwo Siap Jabat CEO

Koranriau.co.id- Mitra pengemudi Gojek. GoTo berencana melakukan perubahan kepemimpina.(Dok.GoTo) PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) atau GoTo mengumumkan rencana perubahan kepemimpinan, yang mana Hans Patuwo telah dinominasikan menjadi Chief Executive Officer (CEO) perseroan. Pengangkatan akan diajukan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang dijadwalkan pada 17 Desember 2025. Hans Patuwo akan menggantikan […]

Gibran Umumkan Bebas Visa RI-Afsel demi Perkuat Kerja Sama
Ekonomi

Gibran Umumkan Bebas Visa RI-Afsel demi Perkuat Kerja Sama

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka mengumumkan kebijakan bebas visa bersama antara Indonesia dan Afrika Selatan dalam acara Indonesia-Africa CEO Forum di Johannesburg, Jumat (waktu setempat). Pengumuman ini menjadi langkah baru yang diharapkan dapat mempercepat mobilitas warga serta memperkuat hubungan ekonomi kedua negara. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH […]

Pertamina Umumkan Harga BBM Baru, Pertamax Naik?
Ekonomi

Pertamina Umumkan Harga BBM Baru, Pertamax Naik?

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Pertamina (Persero) mengumumkan harga baru bahan bahan bakar minyak (BBM) yang berlaku mulai Sabtu (1/11). Situs MyPertamina mencatat kenaikan harga sejumlah jenis BBM. Misalnya, BBM Dexlite yang naik menjadi Rp13.900 per liter di DKI Jakarta. BBM jenis ini dijual Rp13.700 per liter selama Oktober 2025. ADVERTISEMENT SCROLL TO […]

Purbaya soal Rencana Evaluasi DHE: Biar Presiden yang Umumkan
Ekonomi

Purbaya soal Rencana Evaluasi DHE: Biar Presiden yang Umumkan

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa mengaku tak mendengar rencana evaluasi kebijakan devisa hasil ekspor (DHE) dalam rapat terbatas (ratas) yang digelar di rumah Presiden Prabowo Subianto pada Minggu (12/10) malam. “Saya enggak tahu (rencana evaluasi DHE). Ikut (ratas di rumah Prabowo), tapi kayaknya enggak dengar,” ujar Purbaya usai melakukan Inspeksi […]

Nasional

Jisoo Blackpink Umumkan Duet Baru, Diduga Akan Berkolaborasi dengan Zayn Malik

Koranriau.co.id- Kolaborasi Jisoo Blackpink dan Zayn Malik.(Freepik) Bersiaplah, BLINK! Kabar menggembirakan datang dari salah satu anggota Blackpink, Jisoo, yang dikabarkan tengah mempersiapkan proyek musik terbaru. Setelah sukses dengan debut solonya Flower pada tahun 2023, kali ini Jisoo siap kembali dengan sebuah single duet yang sudah membuat penggemar di seluruh dunia penasaran. Pengumuman Teaser Misterius Pada Senin […]

Pertamina Umumkan Harga BBM Per 1 Oktober 2025
Ekonomi

Pertamina Umumkan Harga BBM Per 1 Oktober 2025

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Pertamina merilis harga BBM terbaru per 1 Oktober 2025 pada Selasa (30/9). Terpantau harga beberapa jenis BBM tidak berubah dibanding bulan lalu. Jenis BBM yang tidak mengalami perubahan harga yakni, Pertalite, Pertamax, Pertamax Turbo, Pertamax Green 95, dan Biosolar (subsidi) masing-masing Rp10.000 per liter, Rp12.200 per liter, Rp13.100 per liter, Rp13.000, […]

Nasional

Trump Umumkan Pelaku Penembakan Charlie Kirk Ditangkap

Koranriau.co.id- Presiden Donald Trump mengumumkan penangkapan pelaku penembakan Charlie Kirk, dalam sebuah acara televisi di New York(Fox News) PRESIDEN AS Donald Trump mengumumkan penangkapan pelaku penembakan yang menewaskan sekutunya, Charlie Kirk, dalam sebuah acara televisi di New York, Jumat (12/9). Kirk tewas setelah ditembak di bagian leher saat memimpin acara terbuka yang dihadiri sekitar 3.000 […]

Nasional

Messi Umumkan Perpisahan di Argentina, Sampai Jumpa di Piala Dunia 2026

Koranriau.co.id- Lionel Messi (kanan) dalam pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 lawan Venezuela di Estadio Monumental pada Jumat (5/9/2025).(Instagram.com/afaseleccion) LIONEL Messi menutup laga kualifikasi Piala Dunia 2026 di kandang sendiri dengan penuh emosi setelah membawa Argentina menang 3-0 atas Venezuela di Stadion Mas Monumental, Buenos Aires, Jumat (5/9) WIB.  La Pulga mencetak dua gol sekaligus menjadikan […]

Trump Umumkan AS Resmi Kantongi 10 Persen Saham Intel
Ekonomi

Trump Umumkan AS Resmi Kantongi 10 Persen Saham Intel

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Intel dan Presiden Amerika Serikat Donald Trump pada Jumat (22/8) mengumumkan kesepakatan besar. Pemerintah AS kini memiliki hampir 10 persen saham di raksasa semikonduktor itu. Kesepakatan ini muncul setelah pemerintahan Trump meminta Intel memberikan kepemilikan ekuitas, sebagai imbalan dari kucuran dana hibah besar yang sebelumnya disetujui pada era Presiden […]