Koranriau.co.id- Demo sopir truk di Solo, Jawa Tengah.(MI/Widjajadi ) MESKI protes terus merebak, Polda Jawa Barat tetap akan menggelar operasi penertiban bagi kendaraan over dimension over loading (ODOL). Tujuannya untuk menciptakan lalu lintas yang aman. Menurut Kabid Humas Polda Jawa Barat Komisaris Besar Hendra Rochmawan kendaraan ODOL telah menyebabkan kecelakaan di sejumlah lokasi. Di antaranya dua […]