Uni Eropa Tunda Balas Serangan Dagang ke AS Selama 90 Hari
Ekonomi

Uni Eropa Tunda Balas Serangan Dagang ke AS Selama 90 Hari

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Uni Eropa (UE) resmi mengumumkan penundaan penerapan tarif balasan terhadap Amerika Serikat (AS) selama 90 hari. Keputusan ini diambil setelah Presiden AS Donald Trump secara mendadak melakukan perubahan kebijakan terkait tarif perdagangan. “Kami ingin memberi kesempatan bagi proses negosiasi,” tulis Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen dalam unggahannya di platform […]

Shamseer Vayalil, Raja Rumah Sakit Uni Emirat Arab Berharta Rp32,6 T
Ekonomi

Shamseer Vayalil, Raja Rumah Sakit Uni Emirat Arab Berharta Rp32,6 T

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Tak berlebihan jika menyebut Shamseer Vayalil sebagai salah satu dokter terkaya di dunia. Tumpukan harta pria muslim keturunan India ini berasal dari Burjeel Holdings, jaringan rumah sakit, klinik, dan apotek di Timur Tengah. Per Sabtu (8/3), Forbes mencatat total kekayaan Shamseer mencapai US$2 miliar atau sekitar Rp32,6 triliun (asumsi kurs Rp16.300 […]

Nasional

Awan Debu Sahara Bawa Tanda Radioaktif Uji Nuklir AS dan Uni Soviet ke Eropa

Koranriau.co.id- Ilustrasi – Gurun Sahara(freepik) AWAN debu besar dari Sahara yang menutupi Eropa pada Maret 2022 mengandung beberapa bahan tak terduga. Menurut sebuah studi baru: tanda-tanda kimia yang konsisten dengan uji nuklir AS dan Uni Soviet pada 1950-an dan 1960-an. Dipimpin tim dari Universitas Paris-Saclay di Prancis, para peneliti dalam studi ini menemukan radioaktivitasnya jauh […]

Akhir 2024 Uni Eropa Resmi Larang Kemasan BPA, Bagaimana Indonesia?
Ekonomi

Akhir 2024 Uni Eropa Resmi Larang Kemasan BPA, Bagaimana Indonesia?

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Uni Eropa (UE) akan mencatat sejarah baru pada akhir 2024 dengan memberlakukan larangan total terhadap penggunaan Bisphenol A (BPA) dalam kemasan makanan dan minuman di 27 negara yang tergabung Uni Eropa. Keputusan ini menyusul persetujuan negara-negara UE pada 12 Juni 2024 lalu yang melarang penggunaan dengan masa transisi singkat bagi […]

Amazon tak perlu bayar pajak tambahan ke Uni Eropa
Teknologi

Amazon tak perlu bayar pajak tambahan ke Uni Eropa

Koranriau.co.id- Dalam sebuah pemberitaan terbaru, Amazon lepas dari kewajiban membayar pajak senilai 250 juta Euro ke Uni Eropa. Amazon baru saja meraih kemenangan penting dalam kasus pajak senilai 250 juta Euro setelah Komisi Eropa menutup penyelidikan terhadap dugaan penghindaran pajaknya di Uni Eropa. Penutupan kasus ini menandai akhir dari salah satu sengketa hukum terlama yang […]